07 November, 2011

11/7 detiknews

     
    detiknews    
   
Pakaian Ihram Dilepas, Waktu Berbelanja Dimulai
November 6, 2011 at 9:44 PM
 
Mulai hari ini sebagian jamaah haji yang telah melaksanakan wukuf di Arafah hingga melempar jumlah, sudah bisa melepaskan pakaian ihram-nya. Mereka pun bisa mengisi waktu dengan berbelanja.
   
   
Malinda: Saya Sudah 10 Bulan Tidak Bertemu Andika
November 6, 2011 at 9:28 PM
 
"Saya hampir 10 bulan nggak ketemu Dhika sama sekali," kata Inong Malinda Dee, tersangka kasus penggelapan dana nasabah Citibank.
   
   
Lagi, Jembatan di Musi Banyuasin Ambruk
November 6, 2011 at 8:59 PM
 
Sebuah jembatan yang menghubungkan Bandarjaya-Sungaiputih, Banyuasin, Sumatera Selatan, roboh gara-gara dilintasi truk tronton bermuatan eskavator. Jembatan yang disusun dari papan kayu itu baru berusia satu tahun
   
   
Anas: Ada Komunikasi Intensif dengan Pakar Pangan
November 6, 2011 at 8:45 PM
 
“Sudah ada komunikasi intensif antara kedua belah pihak dan diharapkan ada kerjasama yang tepat dan baik bagi partai Demokrat dan Pakar Pangan” kata Anas Urbaningrum.
   
   
Jamaah An-Nadzir akan Shalat Idul Adha pada Senin Pagi
November 6, 2011 at 8:18 PM
 
"Insya Allah kami baru shalat Idul Adha pada Senin besok, tempatnya di Kampung Mawang, Gowa, Sulawesi Selatan," ujar pemimpin jamaah An-Nadzir, ustadz Lukman A Bakti.
   
   
Malinda Dee: Saya Ingin Cepat Pulang dan Memeluk Anak-anak
November 6, 2011 at 8:05 PM
 
Mendekam di dalam tahanan membuat tersangka kasus pencucian uang nasabah Citibank, Malinda Dee, merindukan kehangatan sebuah keluarga. Wanita berdarah Aceh ini mengaku sangat merindukan anak dan rumahnya.
   
   
Jamaah Haji Asing Tahun Ini Lebih Banyak, Berasal dari 183 Negara
November 6, 2011 at 7:44 PM
 
Jamaah haji saat ini terkonsentrasi di tenda-tenda tahan api di Mina - 5 km dari pusat Makkah - untuk prosesi lempar jumroh, Minggu (6/11). Jamaah dari luar Arab Saudi tahun ini lebih banyak dibanding tahun lalu.
   
   
Kemenakertrans Cabut Izin Operasi 28 PPTKIS Nakal
November 6, 2011 at 7:29 PM
 
"Termasuk pelanggaran berat adalah menyekap calon TKI selama masa pendidikan, tidak memberi kepastian pemberangkatan, fasilitas penampungan yang tidak layak," kata Menakertrans, Muhaimin Iskandar.
   
   
Polisi yang Tabrak 2 Nenek di Jl Dewi Sartika Luka-luka
November 6, 2011 at 7:06 PM
 
Dua nenek tertabrak sepeda motor yang dikendarai Briptu Giri di Jl Dewi Sartika, Jakarta Timur. Hingga saat ini Polda Metro Jaya belum bisa memintai keterangan Giri karena pria itu menderita luka-luka akibat kecelakaan itu.
   
   
Umar Patek Cs 'Menyendiri' Saat Salat Idul Adha
November 6, 2011 at 6:45 PM
 
Umar Patek dan tahanan di Mako Brimob lain yang tersangkut kasus terorisme, meengikuti ibadah salat Idul Adha. Namun mereka menggelar salat jamaah tersendiri, tidak bergabung dengan jamaah lainnya. 
   
   
Nenek yang Tertabrak Motor Polisi di Jl Dewi Sartika Tewas
November 6, 2011 at 6:40 PM
 
Maemunah (67), nenek yang tertabrak sepeda motor polisi di Jl Dewi Sartika, Jakarta Timur, akhirnya meninggal dunia. Ia sempat mendapatkan perawatan di RS Budi Asih, namun nyawanya tak tertolong.
   
   
Setelah Disembelih, Sapi Itu Berdiri dan Meronta
November 6, 2011 at 6:20 PM
 
Seekor sapi kurban di tiba-tiba berdiri setelah disembelih. Karena terus meronta-ronta, hewan kurban dari Rektor Universitas PGRI Palembang, Syarwani Achmad, itu terpaksa disembelih ulang.
   
   
Ngaku Anak Soekarno, Pasutri Tipu 313 Calon Haji
November 6, 2011 at 6:02 PM
 
"Pelaku mengaku kenal dengan Dubes Saudi Arabia dan konsulat di Kedubes Saudi Arabia. Tersangka juga mengaku sebagai anak dari mantan presiden Soekarno," ujar Kepala Subdit Renakta Polda Metro Jaya AKBP Parulian Sinaga.
   
   
Menjelang Sidang Perdana, Malinda Dee Lebih Religius
November 6, 2011 at 5:49 PM
 
"Maka buat persiapan besok, saya hanya terus berdoa dan minta didoakan," kata Malinda Dee, mengenai sidang perdana kasus dugaan pencucian uang nasabah Citibank pada Selasa pekan depan.
   
   
Warga Inggris Beri Rp 200 Ribu ke Anak yang Difoto Bugil
November 6, 2011 at 3:59 PM
 
Di dalam aksinya menjerat anak-anak jalanan di Batam untuk difoto bugil, HFP merayu dengan mengajak berjalan-jalan dan uang Rp 200 ribu. Warga negara Inggris tersebut kini meringkuk di tahanan.
   
   
Tak Persoalkan New7Wonders, Anas & Ibas Kompak Dukung Komodo
November 6, 2011 at 3:45 PM
 
Polemik kompetisi Pulau Komodo di New7Wonders diharapkan tidak mempengaruhi promosi Komodo. Ketum PD Anas Urbaningrum dan Sekjen Edhie Baskoro pun meminta agar promosi komodo diutamakan.
   
   
Seekor Sapi Kurban Kabur dari Masjid Istiqlal Pekanbaru
November 6, 2011 at 3:34 PM
 
Seekor sapi berukuran jumbo yang hendak disembelih di Masjid Istiqal, Pekanbaru, mendadak saja berontak dan melarikan diri. Dua jam kemudian, barulah hewan kurban itu berhasil ditangkap.
   
   
Cabuli Anak-anak, Warga Inggris Ditangkap di Batam
November 6, 2011 at 3:31 PM
 
HFP, warga negara Inggris ditangkap Bareskrim Mabes Polri di Batam. Pria berumur 61 tahun itu ditangkap dengan tuduhan pedofil atau pelecehan seksual terhadap anak-anak.
   
   
Banjir Masih Selutut, Warga Pondok Labu Bingung Masak Daging Kurban
November 6, 2011 at 3:28 PM
 
Banjir masih menggenangi rumah penduduk di Pondok Labu. Beberapa orang membagikan daging kambing kepada korban banjir. Namun warga bingung bagaimana memasak daging itu karena air belum surut.
   
   
Polisi Ingatkan Tempat Hiburan Tak Hilangkan Bukti
November 6, 2011 at 3:21 PM
 
Polisi menduga barang bukti kasus penusukan siswa SMA Pangudi Luhur Raafi Aga Winasya Benjamin (17) dihilangkan sekuriti Shy Rooftop, Kemang, Jakarta Selatan. Surat edaran akan disebar polisi agar kejadian serupa tak terulang.
   
   
FPD Tak Pasang Harga Mati PT 4%, Tapi Ingin Partai Lebih Sederhana
November 6, 2011 at 3:02 PM
 
Fraksi Partai Demokrat (FPD) masih membuka peluang parliamentary threshold (PT) di bawah 4 persen. PD mengaku, semua masih bisa dibicarakan dengan partai-partai koalisi.
   
   
Jika Terlibat Hilangkan Bukti, Manajemen Shy Rooftop Diproses
November 6, 2011 at 1:52 PM
 
Barang bukti berupa pisau yang ditusuk pelaku ke siswa SMA Pangudi Luhur Raafi Aga Winasya Benjamin (17) tidak ditemukan. Jika manajemen ikut terlibat di dalamnya, maka polisi akan memprosesnya secara hukum.
   
   
Ditanya Tempat Bulan Madu, Ibas: Ah Masa Bilang-bilang
November 6, 2011 at 1:41 PM
 
Edhie Baskoro Yudhoyono atau Ibas akan menyunting Aliya Rajasa yang merupakan putri Menko Perekonomian Hatta Rajasa pada 24 November mendatang. Ke mana Ibas dan Aliya akan pergi honey moon?
   
   
PD Elus Ani Yudhoyono, Djoko Suyanto, dan Anas Jadi Capres di 2014
November 6, 2011 at 1:36 PM
 
Partai Demokrat (PD) belum berpikir untuk segera menetapkan capres 2014. Namun diakui, sejumlah nama masuk bursa PD guna pilpres mendatang. Siapa saja?
   
   
Golkar: Selesaikan Masalah Papua dengan Pendekatan Kesejahteraan
November 6, 2011 at 1:33 PM
 
Kekerasan di Papua masih kerap terjadi. OPM pun masih menjadi ancaman keutuhan NKRI. Golkar berpendapat, untuk menyelesaikan masalah di Papua harus digunakan pendekatan kesejahteraan dan partisipatif.
   
   
Polisi Tutup Shy Rooftop Sampai Penyidikan Selesai
November 6, 2011 at 1:30 PM
 
Polisi masih terus menyelidiki kasus penusukan siswa SMA Pangudi Luhur, Raafi Aga Winasya Benjamin (17) di Shy Rooftop Kemang, Jakarta Selatan. Selama proses penyidikan berlangsung, polisi akan menutup tempat hiburan tersebut.
   
   
Tabrakan Karambol di Sragen, 6 Tewas 5 Luka Serius
November 6, 2011 at 1:29 PM
 
Sebuah kecelakaan maut terjadi di Gondang, Sragen. Kecelakaan yang melibatkanya sebuah bus, mobil Panther dan taksi tersebut menewaskan enam orang di tempat. Lima orang menderita luka.
   
   
Golkar Siap Kompromikan PT 5%, Tapi...
November 6, 2011 at 1:12 PM
 
Partai Golkar tetap pada usulan nilai ambang batas parlemen PT sebesar 5 persen. Bila dianggap terlalu tinggi, Golkar siap berkompromi tapi jangan sampai kesepakatan yang ada tiba-tiba dibatalkan.
   
   
Sri Mulyani Temukan Tas Berisi Bong & Pistol di Senen
November 6, 2011 at 1:07 PM
 
Pistol bermerek Sig Sauer buatan Jerman kaliber 9 mm dengan nomor 30352 ditemukan seorang pedagang bernama Sri Mulyani (30). Pistol tersebut ditaruh di dalam tas berwarna hitam.
   
   
Daging Kurban di Istiqal Dibagikan Senin Dini Hari
November 6, 2011 at 1:00 PM
 
Pemotongan hewan kurban Masjid Istiqlal akan dimulai pada sore nanti. Sedangkan untuk pembagian kupon dan daging kurban, baru akan dimulai pada Senin dini hari. 
   
   
Pura-pura Tanya Alamat, Dua Perampok Bacok Korban di Bekasi
November 6, 2011 at 12:34 PM
 
Perampokan terjadi di Bekasi. Dua perampok berpura-pura menanyakan alamat kemudian membacok kepala korbannya dengan celurit.
   
   
Pemotongan Hewan Kurban di Istiqal Dimulai Sore Ini
November 6, 2011 at 12:33 PM
 
Badan Pengelola Masjid Istiqlal akan membagikan hampir 10 ribu lembar kupon daging kurban kepada masyarakat. Kupon dapat diambil mulai Senin (7/11) besok pukul 03.30 WIB.
   
   
Golkar: Mestinya yang Dibangun Poros Bangsa, Bukan Poros Tengah
November 6, 2011 at 12:13 PM
 
Sejumlah partai 'papan tengah' mewacanakan pendirian poros tengah untuk menghadapi partai-partai besar. Namun bagi Golkar, seharusnya tidak ada poros lainnya selain poros bangsa.
   
   
Jajaran Polda Metro Kurban 36 Sapi dan 61 Kambing
November 6, 2011 at 12:08 PM
 
Para pejabat teras Polda Metro Jaya berkurban di Hari Raya Idul Adha 1432 H ini. Sedikitnya ada 36 sapi dan 61 kambing yang akan dipotong sebagai hewan kurban dalam sepanjang hari ini untuk kemudian dibagikan kepada yang berhak.
   
   
Presiden dan Wapres Serahkan Sapi 'Jumbo' di Istiqlal
November 6, 2011 at 9:52 AM
 
Usai melaksanakan salat Idul Adha, SBY dan Boediono menyerahkan hewan kurban kepada pengelola Masjid Istiqlal. SBY dan Boediono menyerahkan 2 ekor sapi jumbo sebagai kurban.
   
   
Mabes Polri Potong 37 Ekor Hewan Kurban
November 6, 2011 at 9:49 AM
 
Di Hari Raya Idul Adha ini, sebagian masyarakat berbagi dengan sesama melalui hewan kurban. Mabes Polri misalnya yang akan memotong 37 ekor hewan kurban.
   
   
Soal Dana dari Freeport, Kapolri: Jalan Hukum Harus Ditempuh!
November 6, 2011 at 9:32 AM
 
Kapolri Jenderal Pol Timur Pradopo pada Jumat (28/10), membenarkan adanya dana dari Freeport untuk personel Polri di Papua. Jika dimintai keterangan soal ini oleh KPK, Kapolri menyatakan jalan hukum harus ditempuh.
   
   
4 Kios Buku di Dekat Terminal Senen Terbakar
November 6, 2011 at 8:23 AM
 
Awal perayaan Idul Adha diwarnai dengan peristiwa kebakaran. Pagi tadi, empat kios buku di dekat Terminal Senen dilaporkan hangus dilalap si Jago Merah.
   
   
Ribuan Jemaah Ikuti Salat Id di Istiqlal
November 6, 2011 at 8:17 AM
 
Ribuan masyarakat sudah memadati Masjid Raya Istiqlal, Jl H Ir Juanda, Jakarta Pusat untuk melaksanakan solat Idul Adha. Pengamanan pun diperketat.
   
   
Awas! Perhatikan Kebersihan Tempat Pemotongan Hewan Kurban Anda
November 6, 2011 at 7:33 AM
 
Bagi Anda yang hendak memotong hewan kurban, sebaiknya memperhatikan syarat-syarat kebersihan berikut ini. Jangan sampai daging kurban yang dibagikan mengandung penyakit.
   
   
Pelaku Penusukan Terhadap Raafi Berusia 22 Tahun
November 6, 2011 at 6:31 AM
 
Sedikit demi sedikit, polisi mulai menguak siapa pelaku penusukan terhadap siswa SMA Pangudi Luhur Raafi Aga Winasya Benjamin. Usia sang pembunuh diperkirakan 22 tahun.
   
   
Kisah Pengadilan Tipikor Daerah dan Rontoknya Semangat Jaksa
November 6, 2011 at 4:59 AM
 
Keberadaan Pengadilan Tipikor di daerah kini menjadi sorotan. Putusan bebas yang kerap 'diobral' ternyata berpengaruh juga terhadap semangat jaksa. Bagaimana kisahnya?
   
   
Disidang Ulang, 2 TKI yang Terancam Vonis Mati Bisa Bebas
November 6, 2011 at 3:10 AM
 
Dua TKI yang terancam hukuman pancung di Arab Saudi akan disidang ulang. Keputusan ini diambil setelah diketahui tak ada korban jiwa dalam kasus mereka.
   
   
PDIP Tak Sepakat dengan Rencana Pengaturan Lembaga Survei
November 6, 2011 at 1:59 AM
 
Pengaturan lembaga survei dengan undang-undang dianggap belum perlu. PDI Perjuangan memilih sibuk dengan pembahasan aturan lain yang berhubungan dengan kepentingan rakyat.
   
   
Jamaah Mulai Tinggalkan Arafah
November 6, 2011 at 12:33 AM
 
Setelah melaksanakan wukuf, jamaah haji saat ini mulai beranjak menuju muzdalifah untuk bermalam di tempat tersebut.
   
   
Bangunan Mirip Candi atau Piramid Ditemukan di Kediri dan Sleman
November 5, 2011 at 11:53 PM
 
Tim studi bencana katastropika purba merekomendasikan lokasi di daerah Jatim dan DIY untuk dijadikan cagar budaya. Di dua lokasi tersebut, diduga terdapat bangunan mirip candi atau piramid.
   
   
Wah! Kisah ABG Australia Pemakai Ganja di Bali 'Dijual' Rp 1,8 M
November 5, 2011 at 10:38 PM
 
Kasus MSN, remaja yang sedang disidang karena kepemilikan ganja di Bali rupanya menarik perhatian para pemilik media Australia. Bahkan ada yang berani membayar hingga Rp 1,8 miliar.
   
   
TKP Pembunuhan Raafi 'Shy Rooftop' Tutup Hingga Rabu
November 5, 2011 at 10:02 PM
 
Raafi Aga Winasya Benjamin (17) siswa SMA Pangudi Luhur, tewas ditusuk seorang pria dengan benda tajam di Shy Rooftop di Kemang, Jakarta Selatan. Lokasi kejadian mulai malam ini tutup.
   
   
Hibah Pesawat F 16 Harus Disertai Transfer Teknologi
November 5, 2011 at 9:06 PM
 
Hibah 24 pesawat F-16 dari Amerika Serikat (AS) memang telah mendapatkan persetujuan DPR. Namun DPR Bakal mensyaratkan mengenai akan adanya Tranfers of Teknologi.
   
   
Bus TransJ Tabrak Taksi di Blok M, Lalin Tersendat
November 5, 2011 at 8:58 PM
 
Kecelakaan lalu lintas yang melibatkan bus TransJakarta kembali terjadi. Kali ini, bus tersebut terlibat tabrakan dengan taksi di kawasan Blok M, Jakarta Selatan.
   
     
 
This email was sent to sundoelcoy@gmail.com.
Delivered by Feed My Inbox
PO Box 682532 Franklin, TN 37068
Account Login
Unsubscribe Here Feed My Inbox
 
     

Tidak ada komentar: